Jumat, 23 Maret 2012

DARELL FERHOSTAN

Apa yang kamu pikirkan tentang Androgynous Model? Unik? ya memang, akhir-akhir ini dunia fesyen di Indonesia sedang dibumbui dengan karakter yang unik satu ini dan Darell Ferhostan bisa dikatakan salah seorang penggebrak karakter model yang menarik perhatian hampir semua orang, Dan Kami sangat beruntung dapat mewawancarai the one and only Mr.Ferhostan.



TGIF: "Deskripsikan tentang personal style kamu.."

Darell: "I actually love rock music, sometimes I combine my feminine side with a lil bit touch of rock.."

TGIF: "Apa arti fashion untuk kamu sendiri?"

Darell: "Fashion is something that I adore so much. Fashion is my passion. I love doing fashion, and I never regret it."

TGIF: "Bisa ceritakan bagaimana kamu mengawali karier kamu sebagai seorang model?"

Darell: "I started modeling with unusual path. Androgynous model. Many people in Indonesia don't know what androgynous is. So its kinda hard to explain to them. But thank GOD people can understand about it now. Hehehe.."


TGIF: "Siapa designer Indonesia favorit kamu?"

Darell: " I love Sapto, Deden Siswanto, Sebastian Gunawan, Nina Nikicio, Yosafat Dwi Kurniawan, Eddy Betty, Tri Handoko. Etc.."

TGIF: "Sebagai seorang model androgyny, pesan apa yang ingin kamu sampaikan kepada publik?"

Darell: " Pesan yang aku pengen banget sampaikan, adalah arti dari androgynous sendiri. We (androgynous models) never try to be feminine / masculine. The answer is we are feminine and masculine. Androgynous tidak pernah merubah kodrat apapun, (dia laki-laki ataupun perempuan..)"


TGIF: "Bagaimana pendapat kamu terhadap label "Andrej Pejic-nya Indonesia" yang terlanjur melekat pada diri kamu?"

Darell: "He is my role model, I love him. But I never try to be like him.. Dan kalau orang-orang bilang aku sebagai Indonesia 's Pejic, aku bangga, tapi satu hal, aku tetep Darell. Aku pengen menjadi diri aku sendiri."

TGIF: "Apa planning kamu selanjutnya dalam industri fashion dekat-dekat ini?"

Darell: "Mungkin bisa go international. I hope so please pray for me. :D"

Yes Darell we'll wish you the best for everything, dan tadi merupakan wawancara Kami dengan the most andrygynous model in Indonesia yang sekaligus menjadi inspiring people kita untuk bulan ini, Darell Ferhostan.




2 komentar:

  1. I adore him so much!

    Http://www.mywhisperingstyle.co.cc Regards,
    Fahmy Haryandi, "The Whisperer"

    BalasHapus